Belopa – DPRD Luwu menggelar Rapat Paripurna Istimewa dalam rangka penyampaian Pidato Visi dan Misi Bupati dan Wabup Luwu periode 2019-2024, dan serah terima jabatan Bupati Luwu, Senin 18 Februari 2019 di ruang rapat Paripurna…
Sekda Luwu Minta Lengkapi Dokumen untuk Raih WTP
Belopa - Sekertaris Daerah Kabupaten Luwu, H. Syaiful Alam meminta kepada para ASN yang sementara diperiksa oleh BPK agar melengkapi semua dokumen yang dibutuhkan. Hal ini dsampaikan saat memberikan sambutan dalam upacara bendera yang dirangkaikan…